Korban Pembacokan di Palembang Jadi Tersangka, Begini Penjelasan Polisi

Korban Pembacokan di Palembang Jadi Tersangka, Begini Penjelasan Polisi
Kapolrestabes Palembang Kombes Harryo Sugihartono. Foto: Cuci Hati/JPNN.com

"Ketika di polsek kami berikan pengertian kepada keluarga karena yang bersangkutan ternyata seorang DPO penggelapan sepeda motor milik temannya," ujar Harryo.

"Dari itu, kami menahan Salim dalam perkara penggelapan," tutup Harryo. (mcr35/jpnn)


Salim (33), korban pembacokan di depan Alfamart, Palembang, Sumsel, diamankan polisi.


Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Cuci Hati

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News