Korlantas Polri Kirim 51 Kendaraan untuk Kawal PON Papua, Ada Yamaha Nmax
Rabu, 25 Agustus 2021 – 10:51 WIB

Jajaran sepeda motor yang siap dikirim ke Papua. Foto: dok. Korlantas Polri
Istiono berpesan seluruh personel yang bertugas dalam event tersebut untuk melakukan pengamanan dengan maksimal.
Oleh karena itu, penunjang kendaraan penting untuk memaksimalkan pengamanan di event yang tertunda setahun lalu.
“Semua kendaraan ini adalah baru semua. Mudah-mudahan nantinya tidak ada trouble,” jelasnya.
Istiono membeberkan semua yang terlibat dalam penyelenggaraan PON XX dan Peparnas XVI 2021 agar bisa bersinergi, termasuk dengan Kementerian dan Lembaga.
“Mari kita tunjukkan bahwa kita siap mengamankan dan menyukseskan seluruh rangkaian kegiatan PON XX dan Peparnas XVI 2021,” ujar Istiono. (ddy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Korlantas Polri pengin melakukan pengamanan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua dengan maksimal.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Yunus Wonda Diminta Bertanggung Jawab di Kasus PON XX Papua
- Korupsi PON Papua: Ratusan Saksi Diperiksa, Rp 22 M Berhasil Diselamatkan
- 4 Kiat Berkendara saat Arus Balik Lebaran, Baca Nomor 2, Semoga Bermanfaat
- Hadapi Puncak Arus Balik, Korlantas Akan Terapkan One Way Nasional, Catat Tanggalnya
- Kejaksaan Sita Rp 1,5 M Duit Panas PON Papua, Nixon Bidik Pejabat Negara
- Mudik Lebaran, Polri Mulai Memberlakukan Contra Flow di Tol Cipali