Kritik Fadli Zon untuk Pidato Jokowi Sitir Game of Thrones
Sabtu, 13 Oktober 2018 – 18:58 WIB

Presiden Joko Widodo dan Wakil Ketua DPR Fadli Zon dalam sebuah pertemuan konsultasi pimpinan lembaga tinggi negara pada 2015. Foto: dokumen JPNN.Com
“Isu ketidakadilan global, ketimpangan, serta kritikan Indonesia atas dominasi negara-negara besar dalam arsitek keuangan global mestinya kembali disuarakan. Jika itu yang kemarin disampaikan, pidato presiden (Jokowi, red) patut kita apresiasi,” ulasnya.(ara/jpnn)
Wakil Ketua DPR Fadli Zon menilai pidato Presiden Joko Widodo di depan pertemuan IMF justru menunjukkan kelemahan kepala negara yang akrab dipanggil Jokori itu.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Fadli Zon Resmikan Nama Jalan Haji Usmar Ismail di Kawasan Jam Gadang
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Tanggapi Kelompok yang Kerap Sudutkan Jokowi
- Fadli Zon Minta Bamus Betawi Rapatkan Barisan Kembangkan Budaya Jakarta
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- PFN Gelar Pelepasan Delegasi Camp Broadway Indonesia Menuju The New York Pops
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana