Kunjungi Mal Grand Indonesia, Jokowi Beli 2 Barang
Minggu, 15 Januari 2023 – 23:10 WIB

Presiden Jokowi saat mengunjungi pusat perbelanjaan Grand Indonesia, di Jakarta, Minggu (15/1/2023) malam. ANTARA/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden
Menurut Rani, angka penjualan kembali meningkat setelah pemerintah mencabut kebijakan tersebut.
"Naik, alhamdulillah, luar biasa di Grand Indonesia," katanya.
Salah satu pengunjung bernama Meyrina juga menyambut baik pencabutan kebijakan PPKM. Meski lebih leluasa, tetapi Meyrina mengaku tetap waspada ketika beraktivitas.
"Ya mungkin khawatirnya masih tetap, tetapi, dengan dicabutnya PPKM ini kita lebih leluasa keluar rumah dan beraktivitas tentunya," ujar Meyrina.
Setelah kurang lebih dua jam mengunjungi Grand Indonesia, Jokowi kembali menuju Istana Merdeka. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Jokowi tiba di Mal Grand Indonesia sekitar pukul 19.30 WIB dan langsung menghampiri beberapa toko sembari berbincang dengan para karyawan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Prabowo: Saya Dibilang Presiden Boneka, Dikendalikan Pak Jokowi, Itu Tidak Benar
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan