Lagi, Bareskrim Bekuk Penyelundup Orang ke Timur Tengah
Selasa, 30 Mei 2017 – 22:34 WIB

Bareskrim Polri kembali menangkap satu terduga pelaku penyelundupan orang ke Timur Tengah bernama Fauzi Salim diamankan di Jalan Moh Saleh, Kramat, Senen, Jakarta Pusat, Selasa (30/5) pukul 17.00 WIB. FOTO: Bareskrim Polri
"Kami kenakan Pasal 4 UU 21 tahun 2007 dan atau Pasal 103 UU 39 tahun 2004 tentang TPPO," kata Ferdy.
Sebelumnya, Bareskrim bersama KBRI menggagalkan pengiriman tujuh orang korban TKI di Kuala Lumpur.
Rencananya, tujuh orang korban itu dibawa ke Timur Tengah.
Sejauh ini, sudah ada sepuluh orang yang dijadikan tersangka. (Mg4/jpnn)
Bareskrim Polri kembali menangkap terduga pelaku penyelundupan orang ke Timur Tengah.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai & Bareskrim Polri Gagalkan Peredaran Sabu-Sabu di Bireuen, 1 Orang Diamankan
- Kabareskrim Bicara Judi Online, Ada Kata Iming-Iming dan Kebohongan
- 4 Tersangka Judi Online Situs agen138 Segera Disidang
- Laporkan Ahmad Dhani, Rayen Pono Serahkan Bukti Ini ke Polisi
- Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim Polri
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri