Langkah Pemerintah Antisipasi Dampak Virus Corona ke Ekonomi Nasional

Langkah Pemerintah Antisipasi Dampak Virus Corona ke Ekonomi Nasional
Kartu Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Foto: ANTARA/Akhmad Nazaruddin Lathif

"Pemerintah akan menghidupkan sentra ekonomi di daerah biar bisa berjalan, karena pendapatan nasional harus dijaga," ungkapnya.

Lebih lanjut Dany menuturkan dampak ekonomi yang beimplikasi penurunan gross domestic product (GDP) pasti ada. Namun, ujar dia, pemerintah akan menjaga penurunan itu agar tidak terlalu signifikan.

"Kalau bisa 0,2 persen, 0,3 persen, dengan cara optimalkan belanja pemerintah, mendorong UKM berdaya saing dengan fasilitas kredit," pungkasnya. (boy/jpnn)

Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP) Dany Amrul Ichdan, mengatakan pemerintah sudah menyiapkan paket kebijakan ekonomi untuk mengantisipasi dampak virus corona.


Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News