Lapangan Baru Senilai Rp 967 juta Kok Udah Rusak

Lapangan Baru Senilai Rp 967 juta Kok Udah Rusak
Ilustrasi sepak bola. Foto: AFP

Kabid Sarpras Dispora Edi Santoso menambahkan, dispora tidak akan membayar proyek yang bermasalah.

Kini pihaknya menunggu kontraktor melakukan perbaikan.

Mengenai lapangan futsal di Nambangan Perak, dia menerangkan bahwa lapangan itu dikerjakan dengan anggaran minim.

Dia berjanji melanjutkan pengerjaan lapangan tersebut. "Itu kan ada jogging track-nya juga. Nanti dilanjut," tambahnya. (sal/c16/fal/jpnn)


Fasilitas olahraga di Kota Surabaya terus ditambah. Namun, tidak seluruhnya berkondisi baik.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News