Le Minerale Kembali Dipercaya jadi Official Mineral Water Indonesia Open

Yuna Eka Kristina, Head of Public Relations and Digital Le Minerale menjelaskan kerja sama ini menjadi kebangaan serta bukti nyata akan kualitas yang terkandung dalam Le Minerale.
“Le Minerale diambil dan diproduksi langsung dari sumber mata air terbaik pada kedalaman tertentu, dengan kandungan mineral alami yang berkualitas. Oleh karena itu, dalam sebotol Le Minerale terkadung mineral essensial yang baik untuk mendukung kebugaran dan kesegaran tubuh, terutama para atlit,” jelas Yuna.
Kandungan mineral essensial itulah juga yang membuat Le Minerale memiliki rasa segar yang berbeda.
Terlebih lagi, Le Minerale dikemas menggunakan tiga lapisan proteksi yang menjamin keamanan dan kualitas mineral yang ada di dalamnya.
“Kami percaya untuk menjaga performace atlet, diperlukan air mineral yang berkualitas. Kami selalu antusias dan berkomitmen untuk mendukung event- event olahraga. Semoga dengan kehadiran Le Minerale sebagai official mineral water, dapat menambah kesegaran dan semangat bagi mereka yang bertanding,” imbuhnya.(chi/jpnn)
Le Minerale secara konsisten terus membuktikan kualitasnya sebagai penjaga kebugaran dan pelepas dahaga bagi para atlet yang berlaga di ajang tersebut.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Gubernur Herman Deru Harap Atlet Sumsel Dulang Prestasi di 2 Event Nasional Ini
- Sudirman Cup 2025: Terlalu Tegang, Rinov/Gloria Gagal Menyumbang Poin
- Daniel Marthin Masih dalam Pemulihan Cedera Lutut, BakRi Kembali Mentas
- Sudirman Cup 2025: Indonesia vs Denmark Diwarnai Kontroversi, Begini Reaksi PBSI
- Ganda Campuran Masih Kurang Memuaskan, PBSI Coba Formula Rinov/Gloria Lawan Denmark
- Gasak India di Laga Kedua Sudirman Cup 2025, Indonesia Tembus Perempat Final