Lebih 6 Juta Pohon Ditanam Lewat Program Hutan Pertamina, Ini Daerah Sebarannya

Lebih 6 Juta Pohon Ditanam Lewat Program Hutan Pertamina, Ini Daerah Sebarannya
Sebanyak lebih 6 juta pohon yang ditanam dalam Program Hutan Pertamina mendukung pemerintah dalam hal pelestarian lingkungan dan menyerap emisi karbon. Foto: Dokumentasi Humas Pertamina

Pertamina sebagai perusahaan pemimpin di bidang transisi energi, berkomitmen dalam mendukung target Net Zero Emission 2060 dengan terus mendorong program-program yang berdampak langsung pada capaian Sustainable Development Goals (SDGs).

Seluruh upaya tersebut sejalan dengan penerapan Environmental, Social & Governance (ESG) di seluruh lini bisnis dan operasi Pertamina. (mrk/jpnn)

Lewat Program Hutan Pertamina yang tersebar di sejumlah daerah telah ditanam lebih 6 juta pohon


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News