Liff Toko Gorden di Pasar Baru Jatuh, 1 Karyawan Tewas, Begini Kronologinya
Kamis, 25 Agustus 2022 – 21:35 WIB

Ilustrasi petugas sedang membersihkan lift. ANTARA/Natisha
Guna menelusuri penyebab kecelakaan itu, kepolisian sudah melakukan pemeriksaan kepada pemilik toko.
Dari keterangan pemilik, lift tersebut baru diperbaiki pada Maret 2022.
“Kami juga akan panggil pihak vendor yang melakukan servis atau 'maintenance' lift. Nanti kami lihat apakah ada unsur kelalaian atau memang lift kondisinya sudah usang," ungkap Komarudin. Penyidik juga akan melibatkan laboratorium forensik guna mengetahui penyebab lift jatuh hingga memakan korban jiwa itu. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Seorang karyawan meninggal dunia akibat lift di salah satu toko gorden di Pasar Baru, Jakarta Pusat, jatuh. Polisi melakukan penyelidikan terkait peristiwa ini.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
- Polda Riau akan Tetapkan Tersangka Kasus SPPD Fiktif yang Rugikan Negara Ratusan Miliar
- Modus Arisan dan Investasi, IRT di Purwakarta Tipu 580 Orang hingga Rp1 Miliar
- BG Minta Aparat Penegak Hukum Tindak Tegas Ormas Bermodus Premanisme
- Mbah Tupon Korban Mafia Tanah? Ini Kata Kombes Ihsan
- Polres Tanjung Priok Bantu Keluarga Terlantar Kembali ke Depok