Lihat, Brimob Bersenjata Mengawal Ketat Kedatangan Vaksin Sinovac di Sulteng
Rabu, 06 Januari 2021 – 02:25 WIB

Personel Brimob menjaga mobil truk pengangkut vaksin COVID-19 Sinovac setibanya di Gedung Instalasi Farmasi Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah, Palu, Selasa (5/1/2021). ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/rwa.
Sebanyak 11.000 vaksin COVID-19 bantuan Kementerian Kesehatan yang didistribusikan oleh PT. Bio Farma tiba di Palu pada Selasa.
Sejumlah aparat kepolisian dari Polda Sulteng tampak mengawal dengan ketat vaksin yang diangkut dengan mobil box tersebut dari Bandar Udara Mutiara SIS Al-Jufrie menuju Instalasi Farmasi Dinkes Sulteng.(antara/jpnn)
Sebanyak 11.000 dosis vaksin Covid-19 buatan Sinovac tiba di Palu, Sulawesi Tengah pada Selasa (5/1).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Gubernur Sulteng Data Perusahaan Tambang Perusak Lingkungan
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi
- Perlindungan Kesehatan, Prudential Gelar Vaksinasi untuk Karyawan dan Keluarga
- Sebut Banjir Kota Palu Gegara Tambang, ART Minta BPK Hitung Kerugian Kerusakan Lingkungan
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- Seorang Pria di Palu Divonis Penjara 1 Tahun 5 Bulan Gegara Gadaikan Mobil Kredit