Lihat Nih, 5.071 Pencaker Pelatihan Kerja Antre Tes
Senin, 20 Februari 2017 – 03:00 WIB

Ribuan pencaker antre untuk mengikuti tes pelatihan di Kampus Batam Tourism Polytechnic, Tiban Ayu, Sekupang, Batam, Kepri, yang diadakan Disnaker Kota Batam, Sabtu (18/2). F. Dalil Harahap/Batam Pos/jpg
Mereka yang mengikuti pelatihan ini juga akan langsung didaftarkan di website resmi Disnaker Kota Batam. "Jadi kami ada stok untuk ditawarkan kepada perusahaan," sebut dia.
Sementara itu, Purna Sakti salah seorang peserta seleksi mengatakan tes berisi penalaran sama seperti ketika akan mendaftar ke perusahaan.
"Psikotes saja, tadi diberikan waktu satu jam, tapi saya bisa selesaikan kurang lebih 40 menit," kata pria yang memilih pelatihan K3 ini.(cr17)
Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Batam memulai seleksi penerimaan peserta pelatihan gelombang pertama di Kampus Batam Tourism Poltechnic
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Fakta-Fakta Honorer di Batam Membunuh Rekan Kerja, Sadis!
- PSN Rempang Eco City Tak Masuk Perpres yang Diteken Prabowo, Rieke: Batal!
- Gandeng Telkomsel, Pegatron Resmikan Smart Factory Berbasis AI dan 5G di Batam
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Gemerlap Danantara
- Kementrans Siapkan Barelang Jadi Pilot Project Kawasan Transmigrasi Terintegrasi