Lina Ruzhan: Kompetisi di Usia Dini Penting untuk Bentuk Karakter Manusia Unggul

Lina Ruzhan: Kompetisi di Usia Dini Penting untuk Bentuk Karakter Manusia Unggul
Lina Marlina Ruzhan membuka ajang The 3rd AMISS Labschool Competition di Aula SD Laboratorium UPI Kampus Cibiru, Kota Bandung, Kamis (5/3/20). (Foto: Humas Jabar)

Dirinya pun berharap, AMISS Labschool Competition yang digelar SD Laboratorium UPI ini terus digelar setiap tahunnya agar anak-anak bisa tumbuh dan berkembang menjadi manusia yang berbudi luhur, bersusila, cerdas, dan bertakwa kepada Tuhan yang Maha Esa.

"Dengan kompetisi ini, semoga lahir manusia unggul menuju Jabar Juara," tutur Lina.

Istri Wakil Gubernur Jawa Barat, Lina Marlina Ruzhan, mengatakan bahwa The 3rd AMISS (Art, Music, Islamic, Sport, and Science) Labschool Competition mampu menjadi ajang untuk mengasah kemampuan berkompetisi bagi anak-anak usia dini.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News