Lomba Matematika, RI Terbanyak Kirim Tim
Rabu, 20 Juli 2011 – 02:48 WIB

Lomba Matematika, RI Terbanyak Kirim Tim
Kompetisi akan memperebutkan 40 medali emas, 80 medali perak, dan 121 medali perunggu pada jenjang SD, serta 47 medali emas, 93 medali perak, dan 120 medali perunggu pada jenjang SMP. Penghargaan yang diberikan meliputi penghargaan grup, tim, dan overall prizes. Penghargaan grup adalah penghargaan bagi tim dengan jumlah tiga nilai terbaik dari anggota timnya, sedangkan penghargaan tim adalah penghargaan bagi tim yang memiliki nilai terbaik pada jenis kompetisi tim. (cha/jpnn)
JAKARTA--Sebanyak 28 negera dipastikan berpartisipasi pada Kompetisi Matematika Indonesia Internasional atau International Indonesia Mathematics
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dedi Mulyadi Tetap Kirim Siswa Bandel ke Barak Militer Meski Picu Pro Kontra
- Ini 4 Program Hasil Terbaik Cepat Presiden, Guru Honorer Masuk Prioritas
- Hari Pendidikan Nasional, ASDP Ajak Siswa Belajar Dari Dek Kapal
- Mendikdasmen Sebut Janji Presiden Prabowo kepada Guru Sudah Terealisasi, Apa Saja?
- Mendikdasmen Memastikan Komitmen Prabowo-Gibran Bangun Sekolah Sesuai Standar Mutu
- Sekolah Langganan Banjir Membuat Sudut Baca Digital