Mahfud Tepis Tudingan Saling Sandera

Mahfud Tepis Tudingan Saling Sandera
Mahfud Tepis Tudingan Saling Sandera
Sebelumnya pengamat hukum tata negara, Refly Harun, mensinyalir ada politik saling sandera dalam kasus pemalsuan surat putusan Mahkamah Konstitusi (MK). Akibatnya, penyidikan kasus itu akan sulit untuk menyeret tersangka kelas kakap.

Menurut Refly, di antara Komisi Pemilihan Umum, MK dan Partai Demokrat (PD), saling memegang kartu AS. Akibatnya, yang menjadi korban dalam kasus ini hanya kelas teri saja. Sehingga, ada kekhawatiran bila ada orang kuat di MK ditetapkan tersangka maka Kotak Pandora semua perkara yang bermasalah akan terbongkar.(kyd/jpnn)

JAKARTA - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD membantah tudingan adanya politik saling sandera dalam kasus pemalsuan surat putusan MK. Menurutnya,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News