Mahluk Seperti Hobbit Juga Dijumpai di Pidie

jpnn.com, PIDIE - Kabar tentang mahluk berbentuk manusia misterius mirip Hobbit juga pernah muncul di kawasan Blang Dalam, Geumpang, Pidie, Aceh.
Terkait dengan suku Mante, warga pedalaman Aceh sering menyebutnya aneukco (anak cucu) yang diyakini sebagai penghuni hutan.
M. Husen, tokoh masyarakat di Kecamatan Mutiara, Pidie, juga mengaku sering melihat sosok misterius itu.
Namun, menurut dia, warga tidak menyebarkan cerita-cerita saat menemui makhluk tersebut.
Alasannya, keberadaannya tidak terusik.
Dia kali terakhir melihat makhluk tersebut membuat perangkap ikan di sungai dalam hutan di kawasan Geumpang, Pidie.
Ketika itu Husen melintas menuju kebunnya.
Dia membenarkan cerita tentang suku Mante di Aceh. Menurut dia, kebanyakan sering dijumpai di hutan daerah aliran sungai.
Kabar tentang mahluk berbentuk manusia misterius mirip Hobbit juga pernah muncul di kawasan Blang Dalam, Geumpang, Pidie, Aceh.
- Polisi Amankan Provokator dalam Aksi Hari Buruh, Apa Motifnya?
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Polisi Gelar Pengamanan Humanis di May Day Pelabuhan Tanjung Priok
- Buruh Kepung Kantor Gubernur Jateng, Teriakkan Upah Sangat Rendah