Mak Ganjar Jabar Ajak Warga Ciptakan Peluang Usaha Lewat Pelatihan Membuat Dimsum

Mak Ganjar Jabar Ajak Warga Ciptakan Peluang Usaha Lewat Pelatihan Membuat Dimsum
Mak Ganjar Jawa Barat mengajak warga menciptakan peluang usaha lewat pelatihan membuat dimsum. Foto: Dok. Mak Ganjar Jabar

Dedeh menilai, acara itu sangat membantu menumbuhkan kreativitas mak-mak Desa Mekarsari.

"Saya sangat bersyukur sekali diadakannya acara ini. Karena acara ini sangat bagus sekali, sangat membantu sekali untuk ibu-ibu biar kreatif biar bisa berkreasi," kata Dedeh.

Dia berharap dengan bekal keterampilan membuat dimsum nantinya mak-mak Desa Mekarsari bisa menciptakan peluang usahanya sendiri.

Dengan demikian, mak-mak tersebut dapat membantu perekonomian keluarganya menjadi lebih baik lagi.

Tak lupa Dedeh juga mendoakan agar Ganjar Pranowo bisa terpilih menjadi Presiden Indonesia periode 2024-2029.

"Harapannya untuk Pak Ganjar, saya perwakilan mak-mak dari Kadipaten semoga Pak Ganjar menjadi pemimpin yang sukses, bagus, amanah yang bisa membantu orang-orang membutuhkan. Harus amanah bahwa Pak Ganjar itu siap membantu masyarakat seluruh Indonesia. Pak Ganjar sukses terpilih calon presiden 2024 nanti," kata Dedeh. (rhs/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!


Sukarelawan Mak Ganjar Jabar mengajak ratusan warga Desa Mekarsari, Kecamatan Kadipaten, Kabupaten Tasikmalaya berlatih membuat dimsum.


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News