Makna Isra Mikraj di Tahun Politik Buat Agustiar Sabran PDIP
Minggu, 19 Februari 2023 – 14:58 WIB

Politikus PDIP Agustiar Sabran menghadiri peringatan Isra Mikraj di kantor Gubernur Kalteng. Foto: source for JPNN
Politikus PDIP itu menjelaskan bahwa Isra Mikraj telah diimplementasikan partainya, yakni dengan selalu mengingat Allah saat berupaya menyejahterakan masyarakat dan menjaga semangat gotong royong di tengah era globalisasi seperti saat ini.
"PDIP tidak di kiri, tidak di kanan. Kami di tengah. Memperjuangkan kesejahteraan rakyat," kata Agustiar.
"Agama hadir dengan misi membebaskan manusia dari segala belenggu keburukan, kejahatan, dan kerusakan moral. Agama dan kemanusiaan bukan untuk dihadap-hadapkan, apalagi dibeda-bedakan," imbuhnya. (*/jpnn)
Agustiar Sabran mengatakan Isra Mikraj telah diimplementasikan oleh PDIP. Seperti apa?
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Rayakan 70th KAA, Usman Hamid And The Blackstones Bawakan Album Baru Kritik Sosial
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina