Manchester City Taklukkan QPR 3-1
Minggu, 02 September 2012 – 01:39 WIB

Yaya Toure (kanan) melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang QPR dalam lanjutan Liga Primer Inggris, Minggu (2/9) dini hari WIB. Foto: Getty Images
Teves akhirnya mencatatkan nama di papan skor setelah mencetak gol pamungkas City di masa injury time babak kedua. Kembali kombinasi Teves-Dzeko yang membuahkannya. Kali ini umpan Dzeko berhasil dimanfaatkan Teves dengan sontekan lemah di depan gawang Robert Green. (abu/jpnn)
MANCHESTER -- Manchester City berhasil mengamankan tiga poin dalam usahanya mempertahankan gelar juara English Premiere League (EPL). Anak asuhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi