Maradona Minati Premier League
Sabtu, 30 Oktober 2010 – 13:12 WIB

Maradona Minati Premier League
Baca Juga:
Meski begitu, kans Maradona menangani klub Premier League masih terbuka. Itu apabila menilik situasi terkini beberapa klub Premier League yang tengah bermasalah dengan pelatih mereka. Sebut saja Liverpool dan West Ham United yang tak lain dua klub penghuni zona degradasi.
Baca Juga:
Roy Hodgson masih belum aman jabatannya selama belum mampu mendongkrak Liverpool dari zona merah. Sedangkan arsitek West Ham Avram Grant diklaim mendapat ultimatum di dua laga ke depan apabila tidak ingin kehilangan posisinya.
BUENOS AIRES - Diego Armando Maradona tak mau berlama-lama menganggur. Sejak dilengserkan sebagai pelatih timnas Argentina seusai Piala Dunia 2010,
BERITA TERKAIT
- Eks Pemain Persib Atep Puji Kejuaraan Bupati Sumedang Open 2025
- Final Proliga 2025 di GOR Amongrogo Dipastikan tak Kalah dengan Indonesia Arena
- 16 Besar Taipei Open 2025: Ganda Campuran Konsisten, Indonesia Kirim 6 Wakil ke Top 8
- Begini Cara PBSI Cegah Chico Aura Dwi Wardoyo Tinggalkan Pelatnas Cipayung
- PBSI Ungkap Alasan Mempertahankan Chico Ketimbang Melakukan Degradasi
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar