Marc Marquez Merilis Serial Dokumenter Perjalanan Kariernya
Senin, 20 Februari 2023 – 23:35 WIB

Marc Marquez merilis serial dokumenter. Foto: Repsol Honda
"Saya sangat bersyukur hal itu bisa terjadi dan begitu banyak penggemar telah menemani saya pada hari yang penting bagi saya ini."
Tak hanya berkesempatan untuk menyaksikan episode perdana bersama sang pembalap, penggemar juga melakukan konvoi yang dipimpin oleh Marquez.
Penayangan perdana serial dokumenter itu pun menandai kembalinya Marc Marquez yang telah pulih sepenuhnya dari cedera yang dideritanya di Grand Prix Spanyol 2020 dan kembali ke kompetisi MotoGP. (motogp/ant/jpnn)
Marc Marquez meluncurkan serial dokumenter "Marc Marquez: All In" yang tayang mulai Senin di layanan streaming Prime Video.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Hasil MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Pecah Telur, Marc Marquez Terlempar
- MotoGP Spanyol 2025: Sosok yang Berpotensi Mengusik Marc Marquez di Jerez