Marc Marquez: Saya Tidak Akan Berhenti Mendobrak Dinding
Jumat, 28 Juli 2023 – 20:21 WIB

Marc Marquez pantang menyerah. Foto: motogp
"Saya sadar, bahwa kecelakaan besar berikutnya tidak hanya menghentikan karier di dunia balap, tetapi juga berdampak pada sisa hidupku," ucapnya.
Marquez mengaku dengan kondisi tubuhnya saat ini, sulit untuknya meraih kemenangan, dibandingkan saat dalam kondisi bugar.
"Perjalanan yang indah. Ketika Anda sangat cepat, membalap tidak perlu usaha. Balapan yang santai menghadirkan suasana menyenangkan, itu terjadi padaku saat musim 2020," tutup Marquez. (motosan/jpnn)
Marc Marquez memantapkan bahwa dirinya tidak akan menyerah dengan kondisinya saat ini.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Hasil MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Pecah Telur, Marc Marquez Terlempar
- MotoGP Spanyol 2025: Sosok yang Berpotensi Mengusik Marc Marquez di Jerez