Masih Ada Buruh yang Berencana Gelar Demo Hingga ke Istana Negara, Ini Respons Polisi
Kamis, 15 Oktober 2020 – 15:53 WIB

Demo buruh di depan Gedung DPR menolak menolak RUU Omnibus Law klaster ketenagakerjaan. Ilustrasi Foto: Aristo Setiawan/dok.JPNN
Mantan Kapolres Tanjungpinang itu mengatakan berdasar informasi yang diterima Polda Metro Jaya aksi yang dilakukan GPJ itu di beberapa lokasi yang berbeda di Jakarta.
Baca Juga:
"Pemberitahuan kepada Polda Metro Jaya tentang adanya aksi demo buruh Jakarta yang ada empat lokasi daerah Cakung, juga yang ada Jakarta Utara dan Jakarta Timur," katanya.
Selain itu, kata Yusri pihaknya sudah meminta Polres penyangga untuk mengamankan aksi para buruh itu.
"Tetapi di satu sisi kami sudah mengantisipasi pengamanan baik itu dari Polda Metro Jaya sendiri, dengan beberapa polres penyangga yang memang ada kegiatan dari teman-teman buruh tersebut," ujarnya.
Gerakan Buruh Jakarta bakal menggelar aksi demo menolak pengesahan UU Omnibus Law Cipta Kerja di Jakarta Pusat hingga Istana Negara.
BERITA TERKAIT
- Alasan Jokowi Melaporkan Masalah Ringan Itu kepada Polisi
- Jokowi Berurusan dengan Polisi Pagi Tadi, Melambaikan Tangan
- Pelaku Pembakaran Balita di Tangerang Punya Hubungan Asmara dengan Ibu Korban
- Kronologi Pembunuhan AB yang Jasadnya Dimasukkan Karung, Itu Pelakunya
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk
- Terungkap, Artis Inisial FA yang Ditangkap Atas Dugaan Narkoba Ialah Fachri Albar