Mayat Pria di Saluran Air, Setelah Identitas Terungkap, Oh Kasihan Banget
Jumat, 29 April 2022 – 06:39 WIB

Proses evakuasi mayat pria yang ditemukan mengambang di saluran air, wilayah Taktakan, Kota Serang, Banten, Rabu (27/4) siang. Foto: Humas Polres Serang Kota
Jenazah korban pun diserahkan kepada pihak keluarga.
"Dari keterangan pihak keluarga bahwa korban meninggalkan rumah sejak lima hari yang lalu dan pihak keluarga mencoba mencari korban," ujar Nurul. (cr1/jpnn)
Akhirnya terungkap identitas mayat pria yang ditemukan mengambang di saluran air, wilayah Taktakan, Kota Serang, Banten, Rabu (27/4) siang.
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Kasus Bocah Tewas Terbakar di Tangerang, Pacar Ibunya Menghilang
- Identitas Kerangka Manusia di Belakang Kantor DPRD Kota Solok Terungkap
- Mayat dalam Karung di Tangerang, Identitas Korban Terkuak
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya