Mayjen Denny: Rindam Tempat Membentuk Prajurit yang Andal

Kedatangan Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Denny Tuejeh beserta rombongan di Tomohon disambut Komandan Rindam XIII/Merdeka Kolonel Inf Bambang Sujarwo.
Kehadiran Mayjen Denny disambut jajar kehormatan dan pengalungan bunga oleh putra dan putri dari personel Rindam serta tarian Maengket.
Pada saat itu, Mayjen Denny beserta rombongan meninjau Pangkalan Mako Rindam, bangunan kantor dan perumahan, dilanjutkan menanam pohon mangga madu di halaman Rindam XIII/Merdeka.
Pada kunjungan itu, Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Denny Tuejeh didampingi Ketua Persit KCK Daerah XIII/Merdeka Cicilia Evie Denny Tuejeh beserta pengurus Persit, Kasdam XIII/Merdeka Brigjen TNI Wirana Prasetya Budi, Kapoksahli Pangdam XIII/Merdeka Brigjen E. J. Lumintang dan para Asisten, Kabalak serta para Dansat jajaran Kodam XIII/Merdeka. (antara/jpnn)
Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Denny Tuejeh menegaskan bahwa Rindam merupakan tempat membentuk prajurit-prajurit TNI yang andal.
Redaktur & Reporter : Boy
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Tingkatkan Pertahanan Siber, Kasum TNI Terima Kunjungan Kepala Staf Digital Intelijen Militer Singapura
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan
- Menhan Sjafrie Mengusulkan Tunjangan Operasi Prajurit TNI Naik 75 Persen
- 5 Berita Terpopuler: Info Terbaru BKN soal Tes PPPK, Ada yang Mengundurkan Diri, Ribuan Orang Menolak
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI