Melantik Pengurus TP PKK Pusat 2024-2029, Mendagri Imbau Wujudkan Program Astacita
Rabu, 20 November 2024 – 11:03 WIB

Mendagri Tito Karnavian pada acara Pelantikan Ketum TP PKK dan Pembina Posyandu serta Pengurus Pusat TP PKK Masa Bakti 2024-2029 di Balai Sudirman Jakarta, Selasa (19/11). Foto: Humas Kemendagri
"Itu selalu berulang-ulang disampaikan oleh Bapak Presiden ketahanan pangan, energi. Nah, ibu jangan terlalu banyak jauh-jauh mikirnya, apa yang bisa dikerjakan riil di lapangan," ujar Tito Karnavian.
Dia berharap, pelantikan ini dapat menjadi awal yang membawa dampak besar, sehingga gerakan TP PKK dan Posyandu secara nasional dapat berkembang lebih baik di bawah kepengurusan yang baru. (sam/jpnn)
Saat melantik pengurus TP PKK Pusat, Mendagri Tito Karnavian mengingatkan mengenai Astacita yang diusung Presiden Prabowo Subianto.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Mendagri Tito Pidato di Global Security Forum di Qatar
- Ketua Dekranasda Sumsel Feby Deru Matangkan Persiapan Swarna Songket Nusantara di Palembang
- Ormas Kebablasan Bukan Diselesaikan dengan Revisi UU, tetapi Penegakan Hukum
- Jadi Irup Hari Otda 2025, Sekda Sumsel Sampaikan Pesan Penting Mendagri Tito, Simak
- Dukung Asta Cita, Universitas HKBP Nommensen Kolaborasi dengan BTN
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran