Mencari Penantang Sejati

Mencari Penantang Sejati
Mencari Penantang Sejati
Total, dalam tiga laga terakhir Lazio belum pernah menang. Bahkan, dua laga di antaranya berakhir dengan kekalahan.  Masing-masing 0-1 melawan Chievo Verona (26/1) dan kalah 2-3 dari Genoa (3/2). Tapi, Lazio menepis adanya krisis di tim mereka setelah mampu lolos ke final Coppa Italia dengan menyisihkan Juventus.

"Saya pikir kami mampu melakukan sesuatu tanpa Klose. Dia memang pemain hebat, tetapi kami juga masih memiliki (Sergio) Floccari dan (Libor) Kozak. Kami juga tidak ingin memaksakan kondisinya," kata Vladimir Petkovic, pelatih Lazio, seperti dikutip Football Italia.

Klose paling mentok hanya bisa bermain selama 45 menit. Namun, performa Floccari juga tidak buruk. Dalam lima pertandingan terakhir di semua ajang di mana Klose tidak bisa maksimal, Floccari mampu mencetak empat gol.

Masalahnya yang mereka hadapi nanti adalah Napoli yang memiliki pertahanan terbaik kedua di Serie A setelah Juventus. Mereka baru kebobolan 20 gol dan sudah menyarangkan 45 gol.

ROMA - Ketika AC Milan dan Inter Milan terseok-seok dalam pacuan persaingan scudetto musim ini, Lazio dan Napoli memberikan alternatif rival bagi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News