Mendagri Minta Pembentukan Daerah Pemekaran Lebih Selektif

Mendagri Minta Pembentukan Daerah Pemekaran Lebih Selektif
Mendagri Minta Pembentukan Daerah Pemekaran Lebih Selektif

Kendati demikian, Gamawan menyatakan bahwa pemerintah bersama DPR akan tetap melanjutkan pembahasan rencana pembentukan 87 daerah pemekaran tersebut. Namun, lanjutnya, pemerintah punya kriteria yang ketat untuk menyetujui daerah yang diajukan untuk menjadi daerah otonom.

"Ketika tidak memenuhi syarat tetap tidak akan kami loloskan. Kecuali jika tidak memenuhi syarat terus tidak kita loloskan itu salah. Kita tidak mau hanya sekedar mekar tapi tidak membawa kesejahteraan. Saya ingin lebih ketat lagi." bebernya. (dod/sof)


JAKARTA - Rencana pembentukan 87 daerah otonomi baru (DOB) yang diajukan oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) pada tahun ini dinilai membebani APBN.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News