Menggiurkan Nih, Pemilik Mobil Makin Banyak yang Daftar Taksi Online
Kamis, 22 Oktober 2015 – 10:17 WIB

Ilustrasi. FOTO: dok/jawapos.com
"Memang untuk yang individu, mereka kan tidak berbadan hukum. Tetapi, begitu bergabung dengan PPRI, mereka menggunakan badan hukum dari kami di bawah lembaga semacam koperasi. Maka, ada iuran anggota per bulan dan itu kami kembalikan kepada mereka dalam bentuk asuransi, edukasi, serta mengurus pembayaran pajak penghasilannya," ulasnya.
Hendric menilai tingginya peminat yang bergabung dengan taksi berbasis aplikasi tersebut sejalan dengan besarnya demand dari pasar. Terutama di wilayah perkotaan. Karena itu, wajar dalam waktu tidak sampai setahun, armada sudah mencapai 5.000 unit. (gen/c22/tia)
JAKARTA - Jasa transportasi berbasis aplikasi terus menjadi primadona. Selain pada segmen kendaraan roda dua, bisnis ini sekarang juga diminati para
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 5 Mei Naik Tipis, Jadi Sebegini Per Gram
- Deretan Perusaaan Ini Raih Penghargaan Top Corporate Social Responsibility of The Year 2025
- Sempat Turun, Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Stabil, Cek nih Daftarnya
- SLIK OJK Alat Bantu Bagi Bank, Bukan Penghambat Penyaluran Kredit
- PNM Mekaar Buka Peluang Akses Pembiayaan Bagi Banyak Keluarga di Berbagai Daerah
- Property Expo 2025 Resmi Digelar, Hadirkan Hunian Sesuai Kebutuhan Masyarakat