Menko Muhadjir: Indeks Daya Saing Global Indonesia Turun 5 Level

Menko Muhadjir: Indeks Daya Saing Global Indonesia Turun 5 Level
Ilustrasi - Menko PMK Muhadjir Effendy. Foto: Ricardo/JPNN.com

Dia mengatakan kesuksesan pembangunan SDM Indonesia yang profesional adalah ketika penghasilan mereka mampu memenuhi kebutuhan diri sendiri, kebutuhan mereka yang tidak produktif, dan sisanya ditabung.

Kalau itu terjadi, kata Muhadjir, orang yang berusia produktif juga akan menghasilkan penghasilan produktif.

"Bisa memenuhi kebutuhan dirinya sendiri, untuk memenuhi mereka yang tidak produktif, dan kelebihannya ditampung sebagai tabungan nasional," pungkas Menko Muhadjir. (esy/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Menko Muhadjir Effendy menyebut indeks daya saing global Indonesia turun 5 level. Ini menjadi tantangan besar bagi RI.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News