Menko PMK Dianugerahi Bintang Bhayangkara Utama
Selasa, 07 Agustus 2018 – 10:43 WIB

Menko PMK Puan Maharani saat menerima penghargaan Bintang Bhayangkara Utama dari Presiden Jokowi. Foto: Humas Kemenko PMK
Menko PMK juga menyampaikan terima kasih atas penganugerahan yang diterimanya. Menurutnya, penghargaan ini akan memberikan tanggung jawab untuk terus bekerja bagi kemajuan bangsa dan negara.
Turut hadir dalam acara tersebut Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri, Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto , serta para mantan Kapolri terdahulu.(jpnn)
Atas jasanya bersinergi dengan kepolisian dalam menanggulangi terorisme dan radikalisme, Menko PMK Puan Maharani dianugerahi Bintang Bhayangkara Utama.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Menko PMK Pengin UT Jadi Pusat Inovasi Teknologi AI
- May Day 2025, Puan Maharani Bicara Perjuangan Menyejahterakan Buruh
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?
- Puan Yakin Bakal Ada Pertemuan Lanjutan Megawati dengan Presiden Prabowo