Menko Puan Langsung Pantau Pembangunan Rumah Antigempa
Rabu, 21 November 2018 – 16:18 WIB

Menko PMK Puan Maharani meninjau pabrik pembuatan panel Rumah Instan Sederhana Sehat (Risha). Foto: Natalia Laurens/JPNN
"Akuntabilitas itu penting. jangan sampai nanti rakyat menerima uang tapi tidak untuk membangun rumah melainkan dipakai untuk yang lain," tegasnya
Selanjutnya Menko PMK meninjau tempat pencetakan panel, dan pembuatan pembesian tipe P1, P2, dan P3 di workshop ini.
Turut mendampingi Menko PMK dalam kesempatan ini Kepala BNPB Willem Rampangilei; Bupati Lombok Tengah Moh. Suhaili Fadhil Thohir; Anggota DPR RI, Dansatgas PUPR, Dansatgas TNI untuk penanganan NTB dan Sekda Provinsi NTB. (flo/jpnn)
Masyarakat terdampak gempa Lombok NTB sudah memilih model untuk membangun rumahnya.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- May Day 2025, Puan Maharani Bicara Perjuangan Menyejahterakan Buruh
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?
- Puan Yakin Bakal Ada Pertemuan Lanjutan Megawati dengan Presiden Prabowo
- Prabowo Ingin Evakuasi Korban di Gaza, Ketua DPR Tagih Penjelasan Kemenlu