Menteri PU Tak Mau Disambut Demo
Selasa, 02 Oktober 2012 – 08:07 WIB

Menteri PU Tak Mau Disambut Demo
Dia menjelaskan, pada pekan lalu dirinya sudah mengecek langsung lokasi di Jalan Jamin Ginting. Dia mengaku juga sudah bertemu dengan Sekda Kota Medan Syaiful Bahri, untuk membahas kekurangan-kekurangan di lapangan, untuk persiapan peletakan batu pertama.
Baca Juga:
Hasil tinjauan di lapangan, lanjut Subagyo, masih ada rumah yang dibebaskan, yang sertifikatnya belum beres. "Masih ada tujuh persil rumah, semacam sertifikat, yang belum selesai. Kalau menteri ke sana, lantas didemo, bagaimana?" ujarnya lagi.
Dijelaskan, penyelesaian masalah yang tersisa harus dibereskan dalam waktu cepat. Dia tak mau, usai peletakan batu pertama nantinya, masih ada masalah yang menggantung. "Toh itu tak luas. Pemda harus ada ketergesaan untuk menyelesaikan," harapnya.
Sebelumnya, Subagyo mengatakan, meski belum dilakukan peletakan batu pertama, secara legal formal, proyek sudah bisa mulai dikerjakan. Terlebih, dana dari APBN juga sudah dianggarkan.
JAKARTA - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Djoko Kirmanto menyatakan bersedia datang ke Medan untuk melakukan peletakan batu pertama pembangunan Fly Over
BERITA TERKAIT
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen