Menteri Siti Sampaikan Pesan Penting Presiden Jokowi Pada HPN 2020
Jumat, 07 Februari 2020 – 16:28 WIB

Presiden Joko Widodo (kiri) dan Menteri Siti Nurbaya (tengah). Foto: KLHK
“Saya terus terang mengatakan bahwa Kalsel merupakan provinsi terbaik dalam upaya penghijauan. Selain itu memang ada kewajiban menurur aturan pemerintah bahwa industri tambang harus lakukan reklamasi dan rehabilitasi hutan. Ini dikuatkan, enforcement dari pemerintah juga sangat kuat,” urai Siti.
Baca Juga:
Terakhir, kata Siti, pers sengaja dikaitkan dengan isu penghijauan karena dianggap paling efektif.
“Menurut saya, jembatan komunikasi publik yang terbaik adalah dari para jurnalis, makanya kami dukung penuh gagasan HPN tahun ini. Setiap tahun memang ada penghijauan, tetapi tiap tahun konten makin kuat, makin kuat dan konteks sangat kuat,” tandas Siti. (cuy/jpnn)
Menurut Menteri Siti, ada beberapa pesan penting yang akan disampaikan Presiden Jokowi pada kegiatan HPN besok.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Tanggapi Kelompok yang Kerap Sudutkan Jokowi
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo
- Sejumlah Menteri Prabowo Silaturahmi ke Rumah Jokowi, Pengamat Ini Ungkap Hal Tak Lazim