Mertesacker: Kami Skuat Terkuat Jerman
Jumat, 11 Juli 2014 – 11:10 WIB

Skuat Jerman melakukan selebrasi usai mengalahkan Brasil. Getty Images
Dari nama tersebut diatas, Ozil merupakan salah satu pemain yang sukses menjadi juara Eropa bersama timnas Jerman U-21 pada 2009 lalu. Ozil tak sendirian, bersama kiper, Manuel Neuer, Jerome Boateng, Sami Khedira, Benedikt Howedes, dan Mats Hummels mereka merupakan jebolan timnas U-21 Jerman.
Baca Juga:
Nah, performa skuad Jerman di Brasil kali ini merupakan akumulasi dari kerja keras penggawa die Mannschaft selama ini. "Ini dimulai pada 2009 lalu saat kami memenangkan Piala Eropa U-21. Saat itu kami mengalahkan Inggris (4-0). Saya kira ini ada hubungan kecil antara dua turnamen ini," terang Mertesacker sebagaimana dikutip Four Four Two.
Menurutnya, ajang pada 2009 lalu merupakan titik balik nyata dari kekuatan skuad Jerman. "Para pemain muda menunjukkan perkembangan bagus sepanjang lima hingga enam terakhir ini," tegasnya.
Dengan kondisi ini, Mertesacker yakin kalau skuad Jerman saat ini merupakan kekuatan kuat sepanjang dirinya bersama timnas. "Kami mempunyai salah satu regu terkuat selama saya berada didalamnya," ucapnya. (nap)
KEMENANGAN telak Jerman (7-1) atas tuan rumah, Brasil sempat mengejutkan publik sepak bola sedunia. Apalagi dengan persiapan dan materi pemain Jerman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Achmad Jufriyanto Ungkap Persib Bandung Raih Back to Back Juara Liga 1
- Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Graha Sulanjana Bersama Pemain
- Pertahankan Gelar Juara Liga 1, Persib Bandung Ukir Sejumlah Rekor Baru
- Persik vs Persebaya Imbang, Persib Juara Liga 1, Bobotoh dan Pemain Berpesta
- Persik Vs Persebaya 3-3, Persib Bandung Juara
- Resep Jitu Penampilan Mentereng Tunggal Putra Indonesia di Sudirman Cup 2025