Misi Persebaya Pertahankan Rekor tak Terkalahkan di Kandang
Sabtu, 30 September 2017 – 10:07 WIB

Semua pemain Persebaya Surabaya dalam kondisi fit untuk menyongsong laga melawan Persigo Semeru FC, Sabtu (30/9). Foto: Chandra Satwika/Jawa Pos
Perkiraan Pemain
Persebaya (4-3-3): 33-Miswar Saputra (g); 22-Abu Rizal Maulana, 44-Andri Muliadi, 21-Fandry Imbiri, 25-M. Irvan; 7-Sidik Saimima, 6-Misbakus Solikin (c), 96-M. Hidayat; 41-Irfan Jaya, 9-Ricky Kayame, 8-Oktafianus Fernando
Pelatih: Angel Alfredo Vera
Jersey: Hijau
Persigo Semeru FC (4-3-3): 78-M. Pujiantoro (g); 5-Agil Pramono, 66-Fadel Mohamad, 4-Nugroho Mardiyanto (c), 19-Doni Setiawan; 7-Dhanu Syah Putra, 28-Yogi Syaiful Rizal, 21-Feri Firmansyah; 6-Kartanto, 18-I Gede Warih Sentanu, 14-Dwi Andika Cakra Yudha
Pelatih: Putut Widjanarko
Jersey: Merah
Stadion: Gelora Bung Tomo, Surabaya
Persebaya vs Persigo Semeru FC, laga perebutan puncak klasemen sementara grup C babak 16 besar Liga 2.
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menunggak Gaji Pemain Ratusan Juta, Manajemen PSKC Bilang Begini
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- Boaz Solossa Juru Selamat, Persipura Bertahan di Liga 2, Persibo Turun Kasta
- Gol Roken 'Roket' Tampubolon Bawa PSIM Unggul 2-1 atas Bhayangkara FC
- PSIM vs Bhayangkara FC 2-1, Laskar Mataram Juara Liga 2 2024/2025
- Ini 3 Tim Liga 2 yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan, Siapa Bakal Degradasi?