Modal dari Uang Arisan, Kini Omzet Rp 60 Juta per Bulan
Jumat, 03 November 2017 – 00:30 WIB

Khodijah Harahap, Pelaku Ekonomi Kreatif Jambi. Foto: M Hafis Alatas/Jambi Ekspres/JPNN.com
Rata-rata harga produk jilbab brand Khodijah Hijab masih terjangkau konsumen dari berbagai kalangan. Harganya dibanderol mulai Rp 50 ribu hingga Rp 200 ribu per lembar.
“Tak akan pernah ada usaha yang berhasil sebelum kita berani memulainya. Percaya diri saja dan action. Jangan hiraukan orang yang menertawakan,” tutup Khodijah. (***)
Khodijah cerita, pada awal memulai bisnisnya, sempat ada orang yang tidak yakin dan percaya akan kemampuannya.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Siap Tingkatkan Ekraf, Gempar Targetkan Sulut Jadi Pintu Gerbang Asia Pasifik
- Kolaborasi Hexahelix Dinilai Penting untuk Pengembangan Ekraf di Jatim
- Hari Kartini; Annisa Pohan Mendorong Pemberdayaan Perempuan di Sektor Ekonomi
- Mendalami Budaya, Mahasiswa Prodi Fashion Binus University Trip ke Pekalongan
- 4.627 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu
- Kemudahan Akses Pendanaan bagi Pelaku Ekonomi Kreatif Sedang Dibahas Pemerintah