Mual Bikin Tak Nyaman, Segera Atasi dengan Menggunakan 8 Pengobatan Alami Ini

Mual Bikin Tak Nyaman, Segera Atasi dengan Menggunakan 8 Pengobatan Alami Ini
Rebusan jahe. Ilustrasi. Foto: Hellosehat

8. Makanlah dalam porsi kecil, tetapi sering

Memasukkan enam hingga delapan porsi kecil sepanjang hari daripada makan tiga kali dalam porsi besar akan membantu mengatasi mual.

Selain itu, hindari melewatkan makan karena perut kosong bisa memperburuk rasa mual Anda.

Coba sertakan camilan hambar, seperti biskuit, sandwich, dan sup bening.(fny/jpnn)

Ada beberapa jenis pengobatan alami yang bisa membantu mengatasi rasa mual Anda dengan mudah dan salah satunya adalah makan makanan hambar.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News