Nada Terharu, Pak Ganjar Datang Membawa Hadiah Terbaik saat Peringatan Hardiknas
Minggu, 02 Mei 2021 – 20:43 WIB

Gubernur Ganjar Pranowo mengunjungi Desa Growong Kecamatan Tempuran Kabupaten Magelang saat Hardiknas 2021. Foto: IG @ganjarpranowo
"Tadi dari Telkom mengatakan mau dipasang jaringan Mei ini. Semoga cepat selesai agar anak-anak bisa belajar dengan tenang. Tadi juga ada yang kesulitan tidak punya handphone, kita bantu handphone. Jadi kita merayakan Hardiknas ini di tempat yang memang inilah cara mencetak SDM bangsa secara konkret," pungkasnya. (flo/jpnn)
Bertepatan dengan peringatan Hari Pendidikan Nasional, Gubernur Ganjar Pranowo mengunjungi sekolah Nada di Magelang dengan menumpang sepeda motor
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Diktisaintek Berdampak Diluncurkan di Hardiknas 2025, Ini Harapan Mendiktisaintek
- Dikunjungi Presiden Prabowo, Murid SDN Cimahpar 5: Enggak Masuk Siang Lagi
- Refleksi Hardiknas 2025, Lita Nilai Kesenjangan Pendidikan Masih Jadi Tantangan Besar
- Peringati Hardiknas, Waka MPR Dorong Kebijakan Penyediaan Layanan Pendidikan berkualitas
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- Peringati Hardiknas 2025, Ahmad Luthfi Berikan Beasiswa kepada 1.100 Anak Tidak Sekolah