Napoli v AS Roma: Tamu Berbekal Rekor
Minggu, 03 Oktober 2010 – 14:00 WIB

Napoli v AS Roma: Tamu Berbekal Rekor
Baca Juga:
Terlepas dari rekor itu, Roma harus waspada. Sebab, di awal musim ini performa Napoli lebih stabil daripada mereka. Buktinya, Napoli sekarang bertengger di peringkat keenam Serie A dengan koleksi delapan poin dari lima laga.
Baca Juga:
"Memang, kami baru saja merebut dua kemenangan penting, saya senang, tapi kami masih berada dalam kondisi labil. Namun, kami memiliki obat yang tepat. Kami harus jaga tren positif itu agar terus berlanjut," bilang Claudio Ranieri, pelatih Roma, kepada Sky Sport.
NAPLES - Kiprah AS Roma pada awal musim ini mulai membaik. Setelah merebut kemenangan pertama di Serie A Liga Italia melawan Inter Milan, Roma kembali
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi