Ngaku Staf Kementerian, Tipu Puluhan Warga Kendari
Kamis, 08 Oktober 2015 – 04:10 WIB

FOTO: Fajar.co.id
Karena percaya dengan rekannya, Ali pun membawa beberapa orang untuk bertemu T di sebuah hotel di Jakarta.
Tapi, dalam perjalanannya BKN telah mengeluarkan surat bahwa tidak ada SK dengan nama-nama yang diurus oleh T.
“Setelah kemarin sudah ada surat BKN bahwa yang namanya semacam ini tidak benar. Kami pun melapor ke kepolisian,” katanya. Dia yakin, T tak bekerja sendirian.(boy/jpnn)
JAKARTA - Seorang pria berinisial T, dilaporkan warga Kendari, Sulawesi Tenggara ke Badan Reserse Kriminal Polri karena diduga telah menipu puluhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korea Selatan dan Australia Ramaikan Semarang Night Carnival 2025
- Nota Kesepahaman Dewan Pers dan Kejagung Perlu Diperpanjang
- WDR 2025, Cak Imin: Ayo Membudayakan Berolahraga
- Kemenaker Targetkan 50 Ribu Calon Pekerja Ikut Program Magang Nasional
- Pesepeda Ontel Tewas Tertabrak Brio di Semarang
- Niat Berwudu di Sungai, Samsul Anwar Malah Diserang Buaya