Nikita Mirzani Kecewa Kepada Ratu Rizky Nabila
Senin, 21 Juni 2021 – 07:07 WIB

Aktris Nikita Mirzani. Foto: Firda Junita/JPNN
Ratu Rizky Nabila diketahui tengah bermasalah dengan mantan suaminya, Alfath Fathier.
Dia bahkan sempat ingin melaporkan pemain sepak bola itu ke pihak berwajib.
Akan tetapi, Ratu plinplan belum juga lapor polisi lantaran Alfath Fathier telah mengucap permohonan maaf.
"Aku minta maaf karena aku plinplan. Kemarin itu, beliau bilang mau minta maaf dan fokus membesarkan anak juga," ucap Ratu Rizky Nabila. (ded/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Aktris Nikita Mirzani mengaku kecewa terhadap sikap penyanyi dangdut Ratu Rizky Nabila.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Eriska Pisah dari Young Lex, Masa Penahanan Nikita Diperpanjang
- Nikita Mirzani Belum Disidang setelah 2 Bulan Ditahan, Ada Apa dengan Kasusnya?
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang, Polisi Beri Penjelasan
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang, Kuasa Hukum Bilang Begini
- Masa Penahanan Nikita Mirzani dan Asisten Kembali Diperpanjang
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk