NIP PPPK & CPNS Belum Juga Terbit, Jangan Panik, Simak Penjelasan BKN
Kamis, 03 Maret 2022 – 18:09 WIB

BKN memberikan informasi jumlah calon PPPK guru tahap 2 yang sudah mengisi DRH. Ilustrasi Foto : Ricardo/JPNN.com
"Masih berproses penetapan NIP-nya, peserta CPNS, PPPK guru, PPPK nonguru jangan panik," ujarnya.
Dia menambahkan pegawai BKN lembur setiap hari memverifikasi validasi seluruh dokumen persyaratannya kemudian melakukan input NIP di sistem.
"Hampir semua Kanreg dan Direktorat KP sedang melakukan percepatan penetapan NIP PPPK dan NIP CPNS," tegas Deputi Suharmen.
Hingga 26 Februari 2022, BKN telah menetapkan 18.710 NIP CPNS 2021, 14.799 NIP PPPK guru tahap 1, 909 NIP PPPK guru tahap 2, dan 9.702 NIP PPPK noguru. (esy/jpnn)
Calon ASN diminta tidak panik meski SK PPPK dan CPNS belum terbit, simak penjelasan BKN ini
Redaktur : Natalia
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Banyak NIP CPNS & PPPK 2024 Terbit, SK Malah Minim, BKN Siapkan Fitur Baru
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini