Nirina Zubir Pengin Aset Ibunya Kembali, Kuasa Hukum Lakukan Hal Ini
Kamis, 18 November 2021 – 20:52 WIB

Kuasa hukum Nirina Zubir, Ruben Jeffrey Siregar. Foto: dokumen pribadi
"Kami akan urus semuanya. Kami berharap semua aset bisa kembali ke keluarga Nirina," ucap Ruben.
Kasus penggelapan enam aset orang tua Nirina Zubir itu mulai dilakukan Riri Kasmita sejak 2017.
Riri Kasmita merupakan mantan asisten rumah tangga (ART) mendiang ibunda Nirina Zubir. (jlo/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kuasa hukum Nirina Zubir, Ruben Jeffrey Siregar melakukan beberapa upaya agar aset milik ibunda kliennya kembali.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Kronologi Kasus Mbah Tupon Diduga Korban Mafia Tanah
- Mbah Tupon Korban Mafia Tanah? Ini Kata Kombes Ihsan
- Kisah Keluarga Hangat dan Emosional di Balik Film Hanya Namamu Dalam Doaku
- Kejari Muba Tetapkan H Alim dan Amin Mansyur Tersangka Kasus Mafia Tanah
- Hanya Namamu Dalam Doaku, Penampakan Vino G Bastian Hingga Nirina Zubir
- DPR Bentuk Panja Usut Mafia Lahan di Batam, Pengamat: Panggil Menteri ATR/BPN