Novel Baswedan Positif Kena Covid-19

jpnn.com, JAKARTA - Penyidik senior Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan positif tertulari Covid-19.
Dia mengabarkan hasil swab test, melalui akunnya di Twitter, Jumat (28/8).
Awalnya, Novel menyebutkan bahwa seluruh penyidik KPK sudah menjalani swab test pada Kamis (27/8).
Hasilnya sudah ada dari mereka yang positif.
Kmrn dilakukan tes swab thd seluruh penyidik KPK krn sdh ada penyidik yg positif.
Hari ini sy dpt kabar bahwa hasil swab sy positif, sedangkan sy merasa sehat dan tanpa gejala.
InSyaa Allah sy akan melakukan isolasi mandiri.
Mhn doa.. — novel baswedan (@nazaqistsha) August 28, 2020
"Hari ini saya dapat kabar bahwa hasil swab saya positif, sedangkan saya merasa sehat dan tanpa gejala," tulis @nazaqistsha.
Oleh karena itu, pria yang dikenal garang terhadap para koruptor ini akan melakukan isolasi mandiri.
Novel Baswedan mengabarkan dirinya positif Covid-19, tetapi bagaimana penyidik lainnya?
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu
- BSKDN Kemendagri & Taspen Life Teken Komitmen Perlindungan Sosial bagi ASN
- Honorer 8 Tahun Bekerja Ikut Seleksi PPPK, Dicoret gegara Tergiur Uang Haram
- Persaingan Ketat Seleksi PPPK Tahap 2, Ini Datanya, Tetap Semangat ya
- Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak TNI, Komnas HAM: Maksudnya Apa?