Olahraga Simpel, Manfaat Melakukan Squat Setiap Hari

jpnn.com, JAKARTA - Pernah dengar olahraga squat? Olahraga yang satu ini cukup mudah dilakukan, tidak membutuhkan peratan khusus dan bisa dilakukan di mana saja, dan ternyata, olahraga simpel ini pun memiliki sejumlah manfaat luar biasa.
Gerakan dasar squat cukup mudah dilakukan. Tinggal berdiri dengan posisi kaki dibuka selebar bahu, lalu turunkan tubuh secara perlahan dengan menggunakan otot perut.
Gerakan squat ini bisa membakar kalori di area paha, betis, dan pinggul.
Berikut ini beberapa manfaat melakukan squat setiap hari, seperti dilansir laman Care2.
BACA JUGA: Jangan Berlebihan Makan Pepaya, Ini Efek Sampingnya
1. Secara drastis akan meningkatkan kebugaran Anda.
Squat adalah aktivitas latihan kekuatan dan mendukung pembentukan otot yang signifikan, yang sangat penting.
Setelah Anda mencapai usia 40 tahun, maka akan menjadi lebih mudah bagi tubuh Anda untuk kehilangan massa otot dan menggantinya dengan lemak, terutama jika Anda tidak aktif.
Gerakan dasar squat cukup mudah dilakukan. Tinggal berdiri dengan posisi kaki dibuka selebar bahu, lalu turunkan tubuh secara perlahan dengan menggunakan otot perut.
- Glowing In The Dark di PIK Nite Run, Akan Ada Rekor MURI
- Pertandingan Sepakbola Duta Besar dan Jurnalis Perkuat Diplomasi Olahraga
- PORDI & Higgs Games Island Sukses Dorong Domino ke Kancah Global
- Diana Intimates Wear Luncurkan Koleksi Activewear, Tampil Bergaya saat Olahraga
- Hilangkan Lemak di Betis dengan Rutin Melakukan 4 Olahraga Ini
- Rahasia dari Alam, 5 Manfaat Tribulus Terrestris untuk Stamina Pria