Olimpiade Paris 2024: Anindya Bakrie Optimistis Tradisi Emas Terjaga
Selasa, 26 Maret 2024 – 04:30 WIB

Chef de Mission (CdM) Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Anindya Bakrie saat menghadiri acara di Gedung The Convergence Indonesia (TCI) Jakarta, Senin 25 Maret 2024. Foto: Dokumentasi CdM Olimpiade Paris 2024
"CdM tentu berkoordinasi dengan NOC karena ada satgas sendiri untuk kualifikasi dan tentu punya persiapan analisa Olimpiade Paris."
"Harapannya tentu setiap insan Indonesia menginginkan (perolehan medali) lebih baik daripada sebelumnya," tambah Anindya.
Menarik ditunggu kiprah atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024 mendatang.
Ajang akbar tersebut rencananya digelar di kota Mode mulai 26 Juli hingga 11 Agustus 2024 mendatang.
Pada edisi sebelumnya di Tokyo 2020, kontingen Merah Putih finis di peringkat ke-55 dengan koleksi satu emas, satu perak, dan tiga perunggu.(noc/mcr16/jpnn)
Chef de Mission (CdM) Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Anindya Bakrie optimis atlet Merah Putih melanjutkan tradisi raih medali emas
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Perbasi Berharap Timnas 3x3 Indonesia Tembus Olimpiade LA 2028, Begini Strateginya
- Sultan Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade Remaja 2030
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Dukung Pemerintah, Kadin Merenovasi 500 Rumah tidak Layak Huni
- Menpora Dito dan Wamenpora Taufik Hidayat Kompak Hadiri Open House di Istana Negara
- Rayakan HUT ke-80 RI, Menpora Dito Sambut Baik Penyelenggaraan Merdeka Marathon