Omongan Kapolri Listyo Diungkit setelah Band Sukatani Didatangi Polisi

Sebelum permintaan maaf itu, ternyata ada polisi yang mendatangi personel Band Sukatani dan mereka telah diperiksa Propam Polda Jateng.
Merespons masalah itu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ketika dihubungi awak media di Jakarta, Jumat, menegaskan bahwa kepolisian tidak antikritik.
"Dalam menerima kritik, tentunya kami harus legawa dan yang penting ada perbaikan. Kalau mungkin ada yang tidak sesuai dengan hal-hal yang disampaikan, bisa diberikan penjelasan," kata Kapolri.
Jenderal bintang empat itu juga menegaskan bahwa kritik itu menjadi pemantik bagi pihaknya untuk memperbaiki institusi agar menjadi lebih baik lagi.
"Upaya berbenah itu merupakan komitmen Polri," kata Jenderal Listyo.(ant/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Omongan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo diungkit Poengky Indarti setelah personel Band Sukatani minta maaf dan menarik lagu yang menyentil polisi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
- Polda Riau akan Tetapkan Tersangka Kasus SPPD Fiktif yang Rugikan Negara Ratusan Miliar
- Sahroni Puji Keberhasilan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Tingkatkan Hasil Panen Jagung
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI
- Modus Arisan dan Investasi, IRT di Purwakarta Tipu 580 Orang hingga Rp1 Miliar
- BG Minta Aparat Penegak Hukum Tindak Tegas Ormas Bermodus Premanisme