Operasional Bandara Kualanamu, Medan Bakal Macet

Operasional Bandara Kualanamu, Medan Bakal Macet
Operasional Bandara Kualanamu, Medan Bakal Macet
"Persoalan yang timbul nanti bukan hanya masalah macet. Pasti ada juga mobil mogok di atas rel tersebut. Ini akan bahaya ketika kereta api lewat. Jadi kita juga harus melakukan antisipasi," katanya.

Budi menambahkan, kalau situasi kemacetan mengerikan, maka akan dilakukan imbauan kepada pengendara untuk menghindari perlintasan kereta api tersebut. Kalau dibutuhkan, mungkin juga akan dilakukan rekayasa lalulintas.

“Kondisi lalu lintas di Kota Medan ini mengalami kepadatan pada jam-jam kerja, mulai dari pukul 17.00 WIB ke atas. Karena itu, pihaknya akan melakukan antisipasi. Kemacetan itu pasti terkajadi pada jam pulang kerja. Pada jam itu, tentunya butuh pengaturan ekstra, terutama pada jalan pendek seperti Jalan Pandu. Situasi di sana pasti mengerikan, karena jarak rel antara Jalan Sisingamangaraja dan Jalan Pandu dekat, sementara volume kendaraan di sana cukup padat. Kita nanti pikirkan bagaimana situasinya," jelasnya.

Sementara itu, Pemerhati Tata Kota Bakti Alamsyah memprediksi, kemacetan di 7 titik jalan tersebut memang tidak bisa dihindari lagi. Bukan hanya di situ, seputaran Lapangan Merdeka diperkirakan akan mengalami kemacetan luar bisa.

MEDAN - Lalu lintas Kota Medan bakal mengalami kemacetan parah saat beroperasionalnya Bandara Kualanamu pada 25 Juli mendatang. Diprediksi, ada 7

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News