Orang Muda Ganjar Adakan Coaching Clinic Futsal di Cirebon
Jumat, 28 Juli 2023 – 19:47 WIB

Sukarelawan Ganjar Pranowo, Orang Muda Ganjar (OMG) menggelar kegiatan Coaching Clinic Futsal di Cirebon, Jawa Barat, Jumat (28/7). Foto: dokumentasi OMG
"Kegiatan ini disambut hangat oleh komunitas futsal karena kepedulian dari OMG terhadap komunitas futsal," tutur Gilang.
Baca Juga:
Seusai melakukan coaching clinic, para peserta membentuk tim dan langsung mempraktikkan materi yang diajarkan pelatih.
Dalam kegiatan tersebut, relawan OMG juga memberikan bantuan berupa bola kepada komunitas futsal setempat.
Di sela-sela kegiatan itu, Gilang juga memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden 2024 kepada para peserta yang menghadiri pelatihan itu.(fat/jpnn)
Sukarelawan Ganjar Pranowo, Orang Muda Ganjar (OMG) menggelar kegiatan Coaching Clinic Futsal di Cirebon, Jawa Barat. Begini keseruannya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Calon Haji Asal Cirebon Meninggal Dunia di Embarkasi Indramayu
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Pelaku Pelecehan Terhadap Remaja di Mal Cirebon Dipukuli Warga
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres